WORKSHOP PENINGKATAN KOMPETENSI TENAGA PENDIDIK PROGRAM KEAHLIAN AKUNTANSI DAN KEUANGAN LEMBAGA SMK N 1 MAS UBUD
Untuk mencetak lulusan yang kompeten, banyak hal yang harus diperhatikan di antaranya inpun, sarana prasaran, proses hingga manajemen. Peningkatan kompetesni tenaga pendidik juga tidak boleh dikesampingkan, karena secara teori tenaga pendidik yang kompeten akan melahirkan lulusan yang kompeten pula. Hal tersebut disadari betul oleh Program keahlian Akuntansi dan Keuangan Lembaga SMK Negeri 1 Mas Ubud….