SOSIALISASI BAHAYA PENYALAHGUNAAN NARKOBA & HIV/AIDS

Sosialisasi Bahaya Penyalahgunaan Narkoba & HIV/AIDS Sabtu, 7 Maret 2020. Pengurus OSIS SMK N 1 MAS-UBUD menghadiri acara Sosialisasi Bahaya Penyalahgunaan Narkoba & HIV/AIDS sebagai salah satu rangkaian HUT PDI Perjuangan yang ke-47. Acara ini Dihadiri oleh jajaran pengurus dan fraksi DPC PDIP Kabupaten Gianyar serta siswa/siswi SMP & SMA/K se- Kabupaten Gianyar. Maraknya penyalahgunaan…

Read More

FULL ASSESSMENT KE LEMBAGA SERTIFIKASI PROFESI LSP P-1 SMK NEGERI 1 MAS-UBUD

Sabtu (07/03/2020) Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) yang di ketuai oleh Martinus Darmonsi (ketua) dan Imam Subagyo (anggota) melakukan full assessment ke Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) P-1 SMK Negeri 1 Mas-Ubud, dalam kegiatan ini turut di hadiri pula oleh Ketua Komite dan dari Dunia Industri (DU/DI).      Kegiatan diawali dengan pembukaan oleh Kepala Sekolah yakni…

Read More

PORJAR KABUPATEN GIANYAR

NEWS UPDATE GESS…. LANGSUNG DARI TEMPAT PENYELENGGARAAN PORJAR KABUPATEN GIANYAR!!!  —————————- Porjar Kabupaten Gianyar merupakan momen yang selalu ditunggu oleh para atlet dari masing-masing sekolah di Kabupaten Gianyar khususnya jenjang SMA/K.  Pelaksanaan Porjar kali ini dimulai dari tanggal 1 Maret 2020 sampai dengan 7 Maret 2020, diadakan dibeberapa tempat yang telah ditetapkan oleh panitia, semisal…

Read More

PELAKSANAAN USBK DI SMK N 1 MAS UBUD

Senin, 2 Maret 2020 —————— Sebanyak 282 siswa-siswi kelas XII SMK N 1 Mas Ubud mengikuti USBK. Untuk memperlancar jalannya ujian, setidaknya dipergunakan 14 ruang kelas yang masing-masing ruangan dialokasikan untuk dapat menampung 18-24 siswa. Mengingat pentingya USBK sebagai salah satu persyaratan kelulusan, maka menjadi sebuah kewajiban bagi siswa untuk mengikutinya. Meski secara teknis bernama…

Read More

MELARAPAN BULAN BAHASA BALI NYUJUR ATMA KERTHIH

Gubernur Bali telah menerbitkan Peraturan Gubernur Nomor 80 tahun 2018 tentang Perlindungan dan Penggunaan Aksara dan  Sastra Bali Serta Penyelenggarahan Bulan Bahasa Bali. Hari ini, Senin tanggal 24 Pebruari 2020 SMK Negeri 1 Mas-Ubud menggelar kegiatan Bulan Bahasa Bali dengan tema MELARAPAN BULAN BAHASA BALI NYUJUR ATMA KERTHIH “NGELESTARIANG BAHASA, SASTRA LAN AKSARA BALI”.  …

Read More

ANTARA FENOMENA DAN TEORI SOSIAL

Dari perseptif ilmu sosial biasanya fenomena atau peristiwa yang dilihat memiliki makna yang tersembunyi yang sangat menarik untuk dibedah menggunakan teori sosial klasik, modern atapun posmo. Berbeda halnya dengan masyarakat awam, melihat fenomena sosial yang terjadi merupakan sebuah kejadian yang memang harus terjadi di jaman ini dan jika tidak diikuti maka apa yang di istilahkan…

Read More

PRESTASI SISWA-SISWI SMK N 1 MAS UBUD PADA OLIMPIADE AKUNTANSI DAN PAJAK KE X TINGKAT SMK SE-BALI

KERJA KERAS TIDAK AKAN MEGHIANATI HASIL, mungkin ungkapan tersebut sangat cocok menggambarkan apa yang diraih oleh siswa-siswi SMK N 1 Mas Ubud. Mengikuti ajang Olimpiade Akuntansi Dan Pajak Ke X Tingkat SMK se-Bali yang diselenggarakan oleh Jurusan Akuntansi, Universitas Hindu Indonesia. SMK N 1 Mas Ubud mengirimkan 12 siswa-siswi terbaiknya, dialah salah satu dari 12…

Read More

MENPORA HARAP E-SPORT MASUK KURIKULUM SEKOLAH

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Pemuda dan Olahraga (Mempora) Imam Nahrawi berpendapat e-sport harus mulai masuk ke kurikulum pendidikan untuk mengakomodasi bakat-bakat muda. “Kurikulum harus masuk di sana, pelatihnya harus masuk di sana. Kalau sudah seperti itu, tentu harus bekerja sama, harus kolaborasi,” kata Imam saat ditemui pewarta di Sekretariat Kabinet, Jakarta, Senin (28/1). Selain itu, Kementerian Pemuda dan…

Read More

PERAYAAN HARI SUCI SIWARATRI

Perayaan Hari Suci Siwaratri bagi umat Hindu merupakan kegiatan keagamaan rutin tahunan yang dirayakan setiap Purwaning Tilem Sasih Kepitu. Siwaratri sendiri memiliki makna malam perenungan dosa. Perayaan Siwaratri pada awalnya dikenal dari Kisah seorang pemburu bernama Lubdaka. Suatu hari saat melakukan perburuan, ia sama sekali tidak mendapatkan buruan. Lubdaka tidak membawa makanan ataupun minuman. Oleh karena hari sudah…

Read More

PEMANFAATAN SAMPAH PLASTIK OLEH SISWA-SISWI SMK N 1 MAS UBUD

2020 masih nabung sampahhhh?? Yuk tinggalin tradisi kuno yg itu jadilah generasi milenial yg banyak inovasi baru. Kenalin nih produk kita dari botol bekas dan plastik????kita bisa mengolahnya menjadi sofa, kursi dan meja lohh????❤buat apa menimbun sampah banyak-banyak? mending diolah menjadi barang yang cantik????????Buruan upgrade kebiasaan lama-mu!! 2020 BEBAS SAMPAH PLASTIK. #bebassampahplastik2020#stikmasOleh : Team XII AK…

Read More

KUNJUNGAN INDUSTRI KE PT. SINAR SOSRO

07/01/2020      Sebanyak 195 siswa-siswi kelas x SMK Negeri 1 Mas-Ubud berkesempatan mengunjungi salah satu pabrik teh ternama di Indonesia yakni PT. Sinar Sosro. Ternyata dari 14 pabrik yang tersebar di seluruh Indonesia salah satunya ada di gianyar tepatnya di Jalan Raya Kemenuh, Sukawati. Kedatangan siswa-siswi tersebut bukan untuk membeli teh botol ges, tetapi…

Read More

AWAL SEMESTER BARU

Waktunya kembali kesekolah, dengan semangat dan riang gembira. Semester baru juga merupakan tahun yang baru untuk kita menempuh pelajaran disekolah. Di awal tahun ini haruslah diisi dengan semangat. Jika di awali dengan semangat maka hari-hari kita di sekolahpun akan lebih bersemangat.       Awal semester baru, SMK Negeri 1 Mas-Ubud mengadakan rapat awal semester. Dalam acara…

Read More

MASYARAKAT DAN NILAI MULTIKULTURAL

Realitas kehidupan berbangsa dan bernegara tidak terlepas dari sejarah masa lalu. Realita yang terjadi saat ini merupakan kelanjutan dari sejarah masa lalu, dan yang akan terjadi di masa mendatang merupakan kelanjutan dari apa yang terjadi saat ini. Bangsa Indonesia sudah berabad-abad hidup dalam kebersamaan dengan keberagaman, dan perbedaan, seperti perbedaan warna kulit, bahasa, adat istiadat,…

Read More

RAKOR JEJARING INDUSTRI MITRA SMK NEGERI 1 MAS-UBUD TAHUN 2019

Berbicara mengenai pariswisata kurang lengkap jika tidak mengulik pulau Bali khususnya Ubud yang menjadi salah satu magnet bagi wisatawan lokal maupun internasional. Dilansir dari Kompas.com selama satu dekade terakhir, Ubud, Bali, telah bertransformasi menjadi “pasar” bagi hotel-hotel mewah, hotel, butik, dan vila eksklusif. Kehadiran fasilitas akomodasi tersebut boleh dikatakan unik, karena berada di antara persawahan dan lembah-lembah…

Read More