LUCIUS FILM DAN COMMUNITY VISUAL SUKSES RAIH HASIL MAKSIMAL DALAM HUT KNPI DAN HARI ANAK NASIONAL 2023

Sobat Inivatif, Pada serangkaian kegiatan Peringatan HUT KNPI ke-50 dan Hari Anak Nasional tahun 2023 Kabupaten Gianyar, Minggu 23/07/2023, Lucius Film dan tim Community Visual SMKN 1 MAS UBUD meraih hasil maksimal. Karya Putu Wulan Tirta Purnama Sari dan kawan-kawan sukses memukau dewan juri hingga mampu menjadi yang terbaik pada ajang ini. Untuk mencapai puncak, tim SMKN 1 MAS…

Read More

MAGANG GURU DAN TENAGA KEPENDIDIKAN SMKN 1 MAS UBUD

Sobat Inovatif, Dalam upaya meng-update kompetnsi, SMKN 1 MAS UBUD tidak hanya fokus pada peserta didik. Sebagai ujung tombak perubahan (agen of change) “ranah” pendidik tidak boleh di kesampingkan. Upaya untuk terus update pengetahuan pendidik dilakukan dengan dilaksanakannya program Magang Guru. Pada kesempatan yang baik ini, SMKN 1 MAS UBUD menjalin kerjasama dengan Hotel The One Legian. Kerjasama…

Read More

SMKN 1 MAS UBUD DAN IMPI TJOA TENG HUI FOUNDATION JALIN KERJASAMA  

Sobat Inovatif, Untuk mencapai lulusan yang kompeten, inovatif dan siap kerja, SMKN 1 MAS UBUD secara konsisten menjalin kerjasama dengan berbagai pihak. Dinamika dunia industri mengharuskan Sekolah untuk mengadopsi iklim industri yang terus berubah. Hal itu juga yang kini diterapkan oleh Program Studi Tata Kecantikan Kulit dan Rambut (TKKR) SMKN 1 MAS UBUD. Menggandeng impi…

Read More

SIAP UNTUK SELAMAT, SIMULASI KEDARURATAN DI SMKN 1 MAS UBUD

Rabu, 26 April 2023, Pukul 10.00 WITA suasana mendadak riuh. Bunyi sirine terdengar lantang menandakan “isyarat” yang harus segera ditindak lanjuti oleh seluruh warga sekolah SMKN 1 MAS UBUD. Serentak seluruh warga Sekolah mencari tempat aman yang telah ditentukan. Kegiatan ini merupakan implemntasi dari peringatan hari kesiapsiagaan bencana (HKB) 2023 yang jatuh setiap tanggal 26…

Read More

UNJUK KERJA WIRAUSAHA MUDA STIK MAS KEREN

#STIKMAS-KEREN# ——————————————-  Bukan Program Akuntansi dan Keuangan Lembaga namanya jka tidak memiliki kreativitas dalam menampilkan “wajah” lain dalam pembelajaran. Bertajuk “Unjuk Kerja Wirausaha Muda STIK Mas Keren” peserta didik program AKL secara nyata mengaplikasikan konsep “Wirausaha” mulai dari memlihat peluang, perencanaan usaha, proses produksi, pemasaran produk sampai pelaporan keuangan. Unjuk kerja wirausaha muda STIK MAS,…

Read More

LARISSA IN CLASS

#INFO#STIKMAS# ———————————— Rabu (22/2/23) #LarissaInClass berkesempatan hadir di Ruang Pertemuan SMK N 1 MAS Ubud sebagai Guru Tamu program keahlian tata kecantikan kulit dan rambut. Bapak I Ketut Budiasa, selaku Branch Manager Larissa Aesthetic Center Denpasar, tidak datang sendiri, beliau mengajak beberapa staf dan dokter ahli kecantikan.  “Jadikanlah momen kehadiran Larissa Aesthetic Center di SMK…

Read More

BEST PRACTICE MENGGUNAKAN METODE STAR SITUASI, TANTANGAN, AKSI, REFLEKSI HASIL DAN DAMPAK TERKAIT PENGALAMAN MENGATASI PERMASALAHAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN

(BEST PRACTICE) MENGGUNAKAN METODE STAR (SITUASI, TANTANGAN, AKSI, REFLEKSI HASIL DAN DAMPAK) TERKAIT PENGALAMAN MENGATASI PERMASALAHAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN ——————————- Oleh: Ni Komang Mariani, S.Kom  —————————— Peralihan PJJ ke PTM mengakibatkan menurunnya motivasi belajar siswa, terjadinya penurunan numerasi pada saat PJJ mengakibatkan banyak perubahan sikap pada peserta didik yang berdampak pada pembelajaran. Faktor-faktor yang mempengaruhi…

Read More

“BEST PRACTICES” MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PBL PROBLEM BASED LEARNING PADA PELAJARAN BAHASA INGGRIS MATERI “ ASKING & GIVING OPINION” KELAS XI PERHOTELAN SMK NEGERI 1 MAS UBUD.

“BEST PRACTICES” MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PBL (PROBLEM BASED LEARNING) PADA PELAJARAN BAHASA INGGRIS MATERI “ ASKING & GIVING OPINION” KELAS XI PERHOTELAN SMK NEGERI 1 MAS UBUD. Oleh: I Wayan Suwadi, S.Pd ——————————————– Kondisi yang menjadi latar belakang masalah, mengapa praktik ini penting untuk dibagikan, apa yang menjadi peran dan…

Read More

BEST PRACTICES OLEH I DEWA MADE SUDANA

Kondisi yang menjadi latar belakang masalah, mengapa praktik ini penting untuk dibagikan, apa yang menjadi peran dan tanggung jawab anda dalam praktik ini. Peserta didik belum mampu menguasai teknik berkarya seni rupa dua dimensi menggambar bentuk dengan baik. Hal ini dapat diketahui dari hasil gambar peserta didik yang belum sempurna. Pada saat kegiatan/ pertemuan pertama…

Read More

MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWA DALAM MEMBUAT KARYA SENI RUPA DUA DIMENSI GAMBAR BENTUK

NAMA : I DEWA MADE SUDANA NIM      : 202200010281 —————————————————— Latar belakang permasalahan siswa terkait “Rendahnya Minat Belajar Siswa dalam membuat karya seni rupa dua dimensi gambar bentuk Adapun faktor-faktor yang menyebabkannya sebagai berikut : Faktor Internal  Faktor Eksternal Setelah diidentifikasi masalah, penyebab masalah dan wawancara terhadap beberapa pihak terkait, ada beberapa tantangan diantara…

Read More

MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR PPKN PESERTA DIDIK PADA MATERI PENTINGNYA PERLINDUNGAN DAN PENEGAKAN HUKUM DI INDONESIA MELALUI PEMBELAJARAN DENGAN MODEL PBL.

Penulis       : A.A.Istri Mirah Kresna Dewi Sekolah      : SMK NEGERI 1 MAS UBUD No UKG     : 201501663920 Peralihan PJJ ke PTM mengakibatkan menurunnya motivasi belajar siswa, terjadinya penurunan numerasi pada saat PJJ mengakibatkan banyak perubahan sikap pada peserta didik yang berdampak pada pembelajaran. Faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi belajar adalah cita-cita…

Read More

PENTINGNYA “PUBLIC SPEAKING DALAM DUNIA KERJA

Selasa, 11 Oktober 2022, ASTA Learning Center didatangkan menjadi guru tamu untuk memberikan materi mengenai “Public Speaking” khusnya dalam dunia kerja. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh peserta didik khususnya kelas X PPLG dan XI RPL. Peserta didik terlihat antusias dan ikut proaktif dalam mengikuti kegiatan tersebut. Kegiatan ini diawali dengan game sederhana dan sesekali diselingi…

Read More

MENINGKATKAN KOMPETENSI “FIBER OPTIC” DI JURUSAN TKJ

Senin, 10 Oktober 2022, Program Keahlian  Teknik Komputer dan Jaringan SMK N 1 Mas Ubud berkesempatan menambah kompetensi “ Jointer” Fiber Optic dengan menghadirkan I Wayan Abyong  selaku Praktisi yang mewakili PT. Jaya Kartha Solusindo. Kegiatan ini merupakan agenda rutin yang diselenggarakan dengan mengundang pihak DUDI. Tujuanya agar pengetahuan yang di dapat di sekolah selaras…

Read More

BUDAYA KERJA, DAN AKUNTANSI BERBASIS WEB: PENYELARASAN KURIKULUM DI PROGRAM STUDI AKL

Untuk mencetak lulusan yang kompeten, dan siap bersaing di dunia kerja, apalagi di era 4.0, SMK N 1 Mas Ubud tahu betul apa yang harus di persiapkan. “Berbenah” mulai dari peremajaan sarana prasarana hingga penyelarasan kurikulum dengan pihak DUDI rutin dilaksanakan. Kali ini Program Keahlian Akuntansi Keuangan Dan Lembaga kembali menghadirkan bapak Dr. I Nyoman…

Read More

STOP PERUNDUNGAN: AKSI NYATA P5 DI SMK N 1 MAS UBUD  

Senin, 26 september 2022, tak seperti biasa Ruang Pertemuan SMK N 1 MAS UBUD berubah fungsi menjadi Ruang Pameran. Ruangan ini diperuntukan untuk memamerkan hasil aksi nyata siswa-siswi kelas X. Sontak hal tersebut menarik perhatian seluruh warga sekolah, dampaknya ruang pameran menjadi padat pengunjung. Pameran aksi nyata ini, merupakan salah satu kegiatan dari rundown Projek Penguatan Profil…

Read More

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN LKPD TERINTEGRASI DENGAN PPT INTERAKTIF UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS X AKUNTANSI PADA MATERI BENTUK AKAR DAN LOGARITMA

Oleh : Ni Wayan Yuli Kusumawati, S.Pd Penyusunan best practise ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi belajar  siswa Kelas X Akuntansi melalui penerapan model pembelajaran Problem Based Learning. Berlangsung pada bulan September  tahun 2022. Subjek Penelitian adalah siswa kelas X Akuntansi semester ganjil SMK Negeri 1 Mas-Ubud tahun ajaran 2022/2023 yang berjumlah 35 orang yang terdiri atas…

Read More

PENGENALAN MATERI PASAL MODAL DI PROGRAM AKL

Senin, 22 Agustus 2022 Program keahlian Akuntansi dan Keuangan Lembaga kedatangan tamu dari Bursa Efek indonesia perwakilan Bali dan MNC Sekuritas. Kedatangan Bursa Efek Indonesia Perwakilan Bali dan MNC Sekuritas ke SMK N 1 Mas Ubud adalah mengajak peserta didik untuk lebih mengenal dan mendalami terkait pasar modal. Kedatangan Bursa Efek indonesia perwakilan Bali dan MNC…

Read More